Siraman rohani di Jumat lalu tentang sholat berjamaah rasanya menyejukkan sekaligus menohok. Di situ, saya diajak lebih luas dalam berpikir tentang manfaat sholat berjamaah. Sesuatu yang melebihi dari hitung-hitungan 27 derajat. Sesuatu (lebih tepat disebut "dua suatu") itu tentang mendidik kedisiplinan dan menjaga kekhusyu'an.
Mendidik kedisiplinan
Tanpa banyak survey, sudah hampir dipastikan bahwa semangat menunaikan sholat akan makin keropos apabila kita semakin menundanya. Apalagi jika tidak menjumpai sholat berjamaah di masjid yang paling pertama. Maka di sinilah, kedisiplinan sebagai muslim diuji.
Menjaga kekhusyu'an
Dengan irama yang lazimnya lebih teratur serta rapatnya barisan shaf, maka kekhusyu'an kita akan lebih terjaga dengan mengikuti sholat berjamaah. Boleh jadi kita lebih mudah terombang-ambing dalam berbagai "screensaver" berupa lamunan ini itu saat sholat sendiri, apalagi jika kita iramanya (maaf) begajulan. Karena itulah sholat berjamaah akan memberi manfaat.
enlightment Bell
Senin, Oktober 19, 2015 by
ve
Posted in
Langganan:
Posting Komentar (Atom)
No Response to "enlightment Bell"
Posting Komentar